Kesehatan masyarakat bukan hanya berbicara atau berteori tentang penyakit penyebarannya (epidemiologi), tentang gizi makana, tentang kesehatan lingkungan, tentang ilmu perilaku dan pendidikan, tetapi juga bagaimana aplikasi atau penerapan teori-teori tersebut dalam mengatasi masalah-masalah kesehatan masyarakat dalam rangka memelihara dan meningkatkan kesehaatn masyarakat. Dengan kata lain, upa…